Materi PPT Garis dan Sudut Matematika Kelas 4
Assalamualaikum, bapak/ibu guru semuanya.
Kali ini guru mulang.com akan membagikan materi presentasi garis dan sudut dalam bentuk PPT.
Garis dan sudut merupakan salah satu materi yang menjadi dasar untuk mempelajari materi-materi geometri yang lain.
Garis adalah rangkaian titik-titik yang saling terhubung. Sedangkan sudut adalah wilayah yang terbentuk dari dua buah garis lurus yang saling berpotongan.
Siswa yang mengetahui konsep garis dan sudut akan sangat terbantu dalam materi bangun datar maupun bangun ruang yang mulai diajarkan pada kelas 4 SD.
Untuk itu bapak/ibu, tentu kita tak mau anak-anak didik kita sampai gagal paham apa yang dimaksud garis dan apa yang dimaksud sudut. Nah, kali ini kami bagikan materi garis dan sudut dalam bentuk ppt interaktif.
Dalam materi yang kami bagikan kali ini, ada soal-soal interaktif di dalamnya yang bisa dikerjakan bersama-sama ketika mempelajari garis dan sudut.
Baiklah, tak perlu berlama-lama lagi, berikut ini link download untuk ppt materi garis dan sudut.
Silakan klik tautan berikut ini:
👇
Download PPT Materi Garis dan Sudut Matematika untuk Kelas 4
Barangkali bapak/ibu guru juga memerlukan file-file berikut ini:
TERIMA KASIH
SUDAH MAMPIR DI BLOG INI!
👍👍👍👍
JANGAN LUPA TINGGALKAN KOMENTAR ANDA!
Komentar
Posting Komentar
Silakan tinggalkan komentar Anda!